Contact
Greenhive adalah layanan berbasis komunitas yang mengubah lahan kosong di rumah—seperti rooftop, halaman depan, maupun belakang—menjadi kebun produktif. Kami percaya pada prinsip keberlanjutan, pertanian kota, dan pemberdayaan warga untuk menanam makanan sendiri dengan cara yang mudah dan tanpa repot.
Menjadi pelopor solusi urban farming berbasis komunitas yang mengubah lahan terbengkalai menjadi ruang hijau produktif, demi menciptakan kota yang lebih sehat, mandiri pangan, dan berkelanjutan.
1.Memanfaatkan lahan kosong milik warga
2.Menyediakan layanan kebun tanpa repot
3.Mendukung pertumbuhan ekonomi hijau
4.Menghubungkan komunitas urban farming